Kamis, 18 Juni 2015

Operasi Hitung Pecahan


1.  Media Pembelajaran
Untuk membantu peserta didik dalam memahami materi Operasi Hitung Pecahan, ada beberapa media yang dapat digunakan dalam menyampaikan pembelajaran materi ini, antara lain :
            Selamat Mencoba ^^

2.  Materi
a.    Menjumlahkan pecahan yang penyebutnya berbeda Pada penjumlahan dua pecahan berpenyebut tidak sama, pengerjaannya dilakukan dengan cara menyamakan penyebutnya terlebih dahulu. Setelah itu, pembilangnya dijumlahkan.





Perhatikan percakapan Wati dan ibunya di atas.
1) Berapa kilogram jeruk yang dibeli oleh Wati?
2) Berapa bagian dari seluruh jeruk yang akan diberikan kepada nenek? Berapa kilogramkah itu?
Mari menghitung berat jeruk yang akan diberikan Wati kepada neneknya.




2. Pecahan dan Perbandingan
            Selain digunakan pada perbandingan, pecahan juga digunakan dalam skala. Skala sangat penting perannya dalam kehidupan.

Penggunaan perbandingan salah satunya untuk menentukan skala. Salah satu cara menentukan skala yaitu dengan menyederhanakan pecahan.
Perhatikan contoh di bawah ini.
Kota A dan kota B berjarak 50 km, sedangkan jarak pada peta 20 cm. Skala peta dapat ditentukan sebagai berikut.
Jadi, skala peta 1 : 250.000, artinya setiap 1 cm pada peta mewakili 250.000 cm = 2,5 km pada jarak sebenarnya. Apabila skala dan ukuran sebenarnya diketahui maka ukuran pada peta atau denah dapat ditentukan. Apabila skala dan ukuran pada peta diketahui, ukuran sebenarnya dapat ditentukan.

0 komentar:

Posting Komentar